Henrik Larsson pernah semusim bermain di Manchester United dengan status pinjaman.
Setelah pensiun pada 2013, Larsson menjadi asisten pelatih di Hoegaborg.
Larsson kemudian menjadi pelatih tim promosi, Falkenberg, di Liga Swedia.
(Baca Juga: 4 Pertandingan yang Harus Anda Tonton pada Pekan Big Match Eropa)
Setelah mengamankan posisi Falkenberg di akhir musim, Larsson memutuskan untuk hengkang di akhir musim.
Ia pun hijrah ke Helsinborg pada 2016. Di tangan Larsson, Helsinborg justru degradasi setelah kalah dalam babak play-off melawan Halmstad.
Pendukung yang kecewa, langsung menyerang Larsson dan anaknya, Jordan.
Ole Gunnar Solskjaer menjadi pelatih tim Liga Norwegia, Molde FK pada 2010.
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar