(Baca Juga: Timnas Italia Masih Bisa Tampil di Piala Dunia 2018 jika Negara Ini Tak Patuh Aturan FIFA)
"Saat saya bergabung dengan Manchester United dan dia ke Chelsea, kami berhenti bertegur sapa. Kami tak pernah berbicara lagi tentang hal itu," kata pemain bernomor punggung 5 di Manchester United itu.
Ketidaksukaan Ferdinand kepada Lampard lebih dipengaruhi rivalitas yang terjadi di antara kedua tim.
"Efek yang ditimbulkan olahraga terhadap hubungan personal seseorang itu gila. Semua karena obsesi untuk meraih kemenangan," ucapnya lagi.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | mirror.co.uk |
Komentar