Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jawaban RB Leipzig atas Permintaan Liverpool soal Percepatan Transfer Naby Keita

By Verdi Hendrawan - Senin, 8 Januari 2018 | 23:55 WIB
Naby Keita merayakan gol RB Leipzig ke gawang Werder Bremen dalam partai Liga Jerman di Leipzig, 23 Oktober 2016.
ROBERT MICHAEL/AFP
Naby Keita merayakan gol RB Leipzig ke gawang Werder Bremen dalam partai Liga Jerman di Leipzig, 23 Oktober 2016.

(Baca Juga: Eks Striker Manchester City Segera Gabung ke Klub Zona Degradasi Liga Spanyol)

Sumber yang dimiliki Sky Germany mengatakan bahwa RB Leipzig enggan untuk melepas Keita pada Januari 2018, bahkan jika Liverpool berniat untuk menambah nilai transfer pemain berusia 22 tahun itu.

Liverpool tampaknya harus menggunakan dana yang didapat dari hasil penjualan Coutinho itu untuk mendatangkan pemain baru.

Jika tidak, Liverpool juga masih bisa memaksimalkan kualitas pada diri Georginio Wijnaldum, Adam Lallana, Emre Can, Alex Oxlade-Chamberlain, hingga Marko Grujic yang juga memiliki naluri menyerang tinggi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : sky.de
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X