Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari Ini - Bersinar di Azzurrini, Dino Zoff Panggil Francesco Totti Perkuat Timnas Italia

By Dimas Wahyu Indrajaya - Selasa, 10 Oktober 2017 | 12:29 WIB
Pemain AS Roma, Francesco Totti mengontrol bola dengan kepalanya saat didampingi pelatih timnas Italia, Dino Zoff.
CORRIERREGIALLOROSSO.COM
Pemain AS Roma, Francesco Totti mengontrol bola dengan kepalanya saat didampingi pelatih timnas Italia, Dino Zoff.

Selain Totti, pemain muda lain yang tengah bersinar dipanggil mantan kiper legendaris Italia itu, mereka adalah Gianluca Zambrotta, Stefano Fiore, Massimo Ambrosini, Christian Abbiati, Marco Delvecchio, dan Vincenzo Montella

Tepat pada 10 Oktober 1998 Totti mencatatkan caps pertamanya di timnas Italia.

Melawan Swiss di babak kualifikasi Piala Eropa 2000, Italia menang 2-0.

Semenjak pintu timnas terbuka lebar untuknya Totti pun menjadi andalan Italia selama delapan tahun.

Prestasi yang paling membanggakan darinya untuk Italia adalah saat menggondol Piala Dunia 2006.

Meski sempat dihantui cedera sebelum Piala Dunia 2006 bergulir, pelatih Italia Marcelo lippi percaya Totti bisa ikut terbang ke Jerman tempat Piala Dunia diadakan.

Perannya sebagai playmaker sangat penting bagi striker Italia yang diisi Luca Toni, Alberto Gilardino, Vincenzo Iaquinta, dan Filippo Inzaghi.

Karena saat keempatnya buntu, Totti bisa memberikan gol ataupun assist yang berbuah gol.

Di ajang empat tahunan itu Totti mencetak satu gol penting lewat titik putih kala bersua Australia pada babak 16 besar.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Arema FC Bangga Kirim 2 Pemain ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136