Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Vs Inter Milan - Perang Fleksibilitas Allegri Lawan Konsistensi Spalletti

By Beri Bagja - Sabtu, 9 Desember 2017 | 14:26 WIB
Massimiliano Allegri dan Luciano Spalletti berpelukan dalam laga Liga Italia antara AS Roma dan Juventus di Stadio Olimpico, Roma, 14 Mei 2017.
ANDREAS SOLARO / AFP
Massimiliano Allegri dan Luciano Spalletti berpelukan dalam laga Liga Italia antara AS Roma dan Juventus di Stadio Olimpico, Roma, 14 Mei 2017.

Skema ini toh tidak kaku karena bisa berubah menjadi 4-3-3 atau 4-5-1 saat laga berjalan.

Begitu konsistennya Spalletti hingga formasi tersebut sudah dimatangkan sejak ajang pramusim.

Inter Milan hanya menurunkan 19 pemain sampai pekan ke-15, terminim di antara semua kontestan.

Ivan Perisic, Milan Skriniar, dan Samir Handanovic bahkan mencatat rekor sebagai tiga pemain yang selalu tampil penuh dari menit awal hingga akhir!


Kapten Inter Milan, Mauro Icardi (kanan), memeluk Ivan Perisic selepas menjebol gawang AC Milan dalam partai Liga Italia di Giuseppe Meazza, 15 Oktober 2017.(MIGUEL MEDINA / AFP)

Hasilnya memang sejauh ini positif.

Inter mencapai puncak klasemen dengan keunggulan dua poin atas Juventus.

Cuma, Spalletti mesti menyiasati kalau-kalau konsistensi ini justru berdampak negatif.

Bisa jadi lawan dapat membaca permainan pasukannya jika tampil dengan pola sama terus-menerus, ataupun datang ancaman kelelahan karena tenaga sejumlah personel terus diperas.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : gazzetta.it, transfermarkt.it
REKOMENDASI HARI INI

Konflik dan Cedera Belum Tuntas, An Se-young Mundur dari Kumamoto Masters 2024 serta Enggan Gabung Latihan Pelatnas Korea

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X