"Saya suka sepak bola Inggris, saya juga menonton pertandingan berbahasa Inggris," ucapnya.
Meski begitu, Nainggolan mengungkapkan faktor lain.
"Saya benci hujan, kami berada di Liverpool dua hari dan tidak berhenti, apalagi cuaca dingin. Anda lihat perbedaannya dengan di sini?" kata Nainggolan menambahkan.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | thesun.co.uk |
Komentar