(Baca Juga: 4 Cara yang Bisa Ditempuh Son Heung-min agar Terbebas dari Wajib Militer)
Bisa dipastikan perekrutan Lorenzo Tonelli dan Riccardo Saponara oleh Sampdoria adalah permintaan pelatih Marco Giampaolo.
Tiga orang ini pernah bekerja bersama di Empoli pada musim 2015-2016.
Saat itu kolaborasi Giampaolo, Tonelli, dan Saponara mampu membawa Empoli finis di posisi ke-10 klasemen Serie A Liga Italia.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | tuttomercatoweb.com |
Komentar