Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Italia - Kalahkan Fiorentina, Inter Milan Naik 4 Peringkat

By Septian Tambunan - Rabu, 26 September 2018 | 03:58 WIB
Bek Inter Milan, Danilo D'Ambrosio, merayakan golnya bersama Mauro Icardi dalam laga Liga Italia kontra Fiorentina di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia pada 25 September 2018.
MIGUEL MEDINA/AFP
Bek Inter Milan, Danilo D'Ambrosio, merayakan golnya bersama Mauro Icardi dalam laga Liga Italia kontra Fiorentina di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia pada 25 September 2018.

Pada menit ke-53, La Viola mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1 berkat tendangan jarak jauh Federico Chiesa.

Bola sepakan Chiesa sempat membentur bek Inter, Milan Skriniar, sehingga membuat Samir Handanovic mati langkah.

Tersengat dengan gol Fiorentina, Inter Milan mencoba keluar dari tekanan.


Gelandang Inter Milan, Ivan Perisic, mengontrol bola dalam laga Liga Italia kontra Fiorentina di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia pada 25 September 2018.(MIGUEL MEDINA/AFP)

I Nerazzurri kembali unggul 2-1 pada menit ke-77 lewat lesakan Danilo D'Ambrosio.

Menerima operan matang Mauro Icardi, D'Ambrosio, yang menerobos ke kotak penalti Fiorentina, dengan tenang melepaskan tendangan terukur.

Skor 2-1 untuk Inter Milan tetap tidak berubah hingga wasit Paolo Mazzoleni meniupkan peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan.

Raihan tiga poin membuat Inter Milan naik empat peringkat ke posisi lima klasemen Liga Italia dengan 10 poin.

Mereka masih tertinggal lima poin dari pemuncak klasemen, Juventus.

Sementara itu, Fiorentina, yang mengoleksi poin sama dengan Inter, berada di urutan ketiga karena unggul produktivitas gol.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Legaseriea.it
REKOMENDASI HARI INI

Prediksi Ipswich Town Vs Man United, Debut Amorim Berjalan Manis Lewat Kemenangan Tipis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X