Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cetak Cleansheet, Kiper Keturunan Indonesia Jadi yang Paling Sedikit Kebobolan di Liga Italia

By Taufan Bara Mukti - Senin, 8 Oktober 2018 | 08:25 WIB
Reaksi Emil Audero (kiri) dan Radja Nainggolan dalam partai Liga Italia antara Sampdoria lawan Inter Milan di Luigi Ferraris, Genoa, 22 September 2018.
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Reaksi Emil Audero (kiri) dan Radja Nainggolan dalam partai Liga Italia antara Sampdoria lawan Inter Milan di Luigi Ferraris, Genoa, 22 September 2018.

Ditilik dari segi kebobolan, Emil menjadi yang paling jarang memungut bola dari gawang.

Kiper 21 tahun ini cuma kebobolan empat gol di Serie A, tak ada tim lain yang kebobolan kurang dari itu.

Bahkan, tim asli Emil, Juventus, kalah karena sejauh ini telah kebobolan lima kali.

(Baca Juga: Arema Vs Persebaya - Perobekan Bendera Bajul Ijo dan Chant Rasis Dikomentari Pentolan Bonek)

Performa cemerlang Emil Audero itu berdampak positif bagi Sampdoria di tabel klasemen.

Il Samp saat ini bertengger di posisi kelima dengan 14 poin dari delapan laga.

Emil dan kawan-kawan hanya tertinggal satu poin dari Lazio di posisi keempat dan dua poin dari Inter di posisi ketiga.

NATURALISASI INDONESIA

Pada 2017, PSSI sempat melirik Emil Audero Mulyadi untuk dinaturalisasi.

Emil memang memiliki darah Indonesia dari sang ayah, Edy Mulyadi.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 Terapkan VAR, Media Vietnam Khawatir Pemain Tetap Brutal hingga Berujung Kerugian

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X