Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hati-hati AC Milan, Sampdoria Siap Perpanjang Penderitaan Akhir Pekan Ini

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 27 Oktober 2018 | 20:59 WIB
  Reaksi penyerang AC Milan, Gonzalo Higuain, dalam partai Liga Italia lawan AS Roma di Stadion San Siro, Milan, 31 Agustus 2018.
MARCO BERTORELLO / AFP
Reaksi penyerang AC Milan, Gonzalo Higuain, dalam partai Liga Italia lawan AS Roma di Stadion San Siro, Milan, 31 Agustus 2018.

Ujian pertama AC Milan akan datang untuk lini serang mereka. Gonzalo Higuain dkk harus memutar otak untuk dapat menjebol pertahanan Samp yang kukuh.

Gawang Sampdoria yang dijaga oleh Emil Audero baru kebobolan empat kali dalam sembilan pertandingan pertama Liga Italia musim ini.

Baca Juga:

Persentase penyelamatan penjaga gawang kelahiran Nusa Tengggara Barat juga menakjubkan, yaitu sebesar 87,5 persen. Tertinggi di antara penjaga gawang di liga top Eropa lainnya.

Satu ancaman bagi Sampdoria adalah rekor AC Milan musim ini yang selalu berhasil mencetak gol (di semua kompetisi) selain saat kalah 0-1 dari Inter Milan.

Marco Giampaolo pun yakin bahwa kekuatan Il Diavolo Rosso tidak akan berubah hanya karena mengalami dua kekalahan beruntun.

"Dua kekalahan terakhir tidak bisa merusak kualitas Rossoneri, karena mereka bermain bagus dan saya masih ingat kualitas dan dominasi mereka saat melawan Napoli," komentar Giampaolo.

"Saya dengar Milan akan mengubah taktik mereka, tetapi saya tidak begitu yakin dengannya.

"Kami memasuki pertandingan ini dengan keyakinan terhadap diri kami sendiri, bukan keraguan bagaimana lawan akan menghadapi kami," tandasnya.

Pertandingan antara AC Milan melawan Sampdoria akan digelar pada Minggu (28/9/2018) malam waktu setempat atau Senin pukul 00.00 WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Kembali Dipanggil Timnas Indonesia, Ronaldo Kwateh Siap Bayar Kepercayaan Shin Tae-yong di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X