Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Buat Juventus Sadar akan Satu Hal Penting

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Senin, 24 Desember 2018 | 07:20 WIB
Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Juventus membuat klub berjuluk Si Nyonya Tua itu sadar akan satu hal penting.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Juventus membuat klub berjuluk Si Nyonya Tua itu sadar akan satu hal penting.


Dua pemain Juventus, Cristiano Ronaldo dan Mario Mandzukic, saling merangkul dalam laga Liga Italia melawan AS Roma di Stadion Allianz, Turin pada 22 Desember 2018.(TWITTER.COM/SERIEA)

Hal ini diungkapkan oleh penjaga gawang Juventus, Wojciech Szczesny, seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports Italia.

"Saya pikir kedatangan Ronaldo membantu tim ini mengerti bahwa jika kami melakukan tugas dengan baik di belakang, maka sesuatu akan terjadi di lini depan," ujar Szczesny.

"Kami memiliki pemain seperti Ronaldo, Mario Mandzukic, Paulo Dybala, dll. Jika kami tak kebobolan biasanya kami menang," tutur kiper asal Polandia tersebut.

Seperti yang dikatakan Szczesny, Juventus musim ini belum pernah gagal mencetak gol dalam sebuah pertandingan.


Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan kemenangan timnya bersama Mario Mandzukic seusai laga Liga Italia melawan AS Roma di Stadion Allianz, Turin pada 22 Desember 2018.(TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN)

Juventus mencetak 43 gol di semua ajang, 34 gol mereka cetak dari 17 laga Liga Italia.

Artinya, rata-rata Juventus mencetak dua gol per pertandingan di Serie A musim ini.

Sedangkan Si Nyonya Tua hanya baru kebobolan 8 gol.

Baca juga artikel menarik lainnya:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kalian ada di pihak yang mana? . #josemourinho #mourinho #realmadrid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Sky.it
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X