Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dari Hatrik Lionel Messi hingga Rekor Kartu Merah Sergio Ramos, Ini 6 Hal Menarik dari Pekan Pertama Liga Spanyol 2017-2018

By Sri Mulyati - Senin, 21 Agustus 2017 | 13:46 WIB
Ekspresi Lionel Messi setelah tembakannya tiga kali digagalkan tiang gawang di laga pembuka Liga Spanyol musim 2017-2018 melawan Real Betis di Camp Nou, Minggu (20/8/2017) waktu setempat.
LLUIS GENE / AFP
Ekspresi Lionel Messi setelah tembakannya tiga kali digagalkan tiang gawang di laga pembuka Liga Spanyol musim 2017-2018 melawan Real Betis di Camp Nou, Minggu (20/8/2017) waktu setempat.

4. Real Madrid berbau tiki-taka


Gelandang Real Madrid, Casemiro, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Deportivo La Coruna dalam laga Liga Spanyol di Stadion Municipal de Riazor, La Coruna, pada 20 Agustus 2017.(MIGUEL RIOPA/AFP)

Tiki-taka lebih akrab dengan gaya bermain milik rival abadi Real Madrid, Barcelona.

Akan tetapi, pasukan Zinedine Zidane tersebut sanggup memeragakan gaya bermain tiki-taka pada gol kedua yang dicetak Casemiro.

Gol tersebut melibatkan total 44 operan dalam waktu singkat.

5. Sergio Ramos jadi pemain yang paling sering diusir


Wasit Jose Gonzalez memberikan kartu merah untuk Sergio Ramos dalam laga Liga Spanyol antara Deportivo La Coruna dan Real Madrid di Stadion Municipal de Riazor, La Coruna, pada 20 Agustus 2017.(MIGUEL RIOPA/AFP)

Kemenangan Real Madrid di pekan perdana langsung memakan tumbal seorang Sergio Ramos.

Ramos dihadiahi kartu kuning kedua yang berujung kartu merah pada laga kontra Deportivo La Coruna.

Ini merupakan kartu merah ke-18 bagi Ramos, menyamai rekor milik Pablo Alfaro dan Xavi Aguado yang menjadi pemegang rekor kartu merah terbanyak.

6. Top skorer sementara bukan berasal dari klub-klub top


Striker Girona, Cristhian Stuani (kanan), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Atletico Madrid dalam laga Liga Spanyol di Stadion Municipal de Montilivi, Girona, pada 19 Agustus 2017.(PAU BARRENA/AFP)

Lionel Messi gagal mencetak gol, sedangkan Cristiano Ronaldo masih menjalani hukuman larangan tampil.

Top skorer sementara pun dipegang oleh Maximiliano Gomez dari Celta Vigo dan Cristhian Stuani dari Girona.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

AC Milan Vs Juventus - Bawa-Bawa Real Madrid, Paulo Fonseca Puji Pertahanan I Bianconeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X