Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ternyata Zidane Jadi Penyebab Kegagalan Kylian Mbappe Gabung Real Madrid, Kok Bisa?

By Beri Bagja - Kamis, 31 Agustus 2017 | 13:51 WIB
Penyerang Kylian Mbappe Lottin berpose saat tiba di markas latihan timnas Prancis, Clairefontaine, 28 Agustus 2017, untuk persiapan duel kualifikasi Piala Dunia 2018 kontra Belanda.
FRANCK FIFE / AFP
Penyerang Kylian Mbappe Lottin berpose saat tiba di markas latihan timnas Prancis, Clairefontaine, 28 Agustus 2017, untuk persiapan duel kualifikasi Piala Dunia 2018 kontra Belanda.

Mbappe menarik perhatian Zidane, tetapi bocah ajaib Prancis itu batal ditarik ke akademi setelah Zidane naik pangkat menjadi asisten pelatih Carlo Ancelotti pada 2013.

"Kami mengadakan banyak pertemuan dengan Monsieur Zidane," kata Wilfrid, yang menceritakan peluang anaknya bergabung dengan Madrid. 

"Namun, sejak dia menjadi asisten pelatih tim utama, saya yakin Zidane tak memiliki cukup waktu buat Kylian," ujar sang ayah.

Pada tahun yang sama dengan kenaikan pangkat Zidane sebagai asisten Ancelotti, Kylian Mbappe pun bergabung dengan akademi AS Monaco.

Dia ditempa di sana hingga menjadi salah satu penyerang paling dicari klub-klub top Eropa saat ini.

"Andai Zidane tetap bertugas merekrut dan mencari pemain muda bertalenta seperti Kylian, dia mungkin akan bergabung dengan Madrid, bukan AS Monaco," kata Wilfrid lagi. 

 

[GESER KE KIRI] Ini dia lima pesepak bola yang memiliki nama belakang Dembele. Adakah jagoan anda? . . #ousmanedembele #mousadembele #moussadembele #garradembele #karamokodembele #bolasport

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : en.as.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136