Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Minus 7 Poin dari Barcelona, Real Madrid Tinggal Punya Peluang Juara 3 Persen?

By Beri Bagja - Kamis, 21 September 2017 | 22:06 WIB
Ekspresi sayap ofensif Real Madrid, Gareth Bale, setelah gagal menciptakan gol ke gawang Real Betis dalam partai Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Madrid, 20 September 2017.
GABRIEL BOUYS / AFP
Ekspresi sayap ofensif Real Madrid, Gareth Bale, setelah gagal menciptakan gol ke gawang Real Betis dalam partai Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Madrid, 20 September 2017.

Seperti dikembangkan BolaSport.com dari El Pais, satu-satunya kejadian comeback fantastis El Real yang dimaksud muncul pada musim 2002-2003.

Tepatnya di pekan kedelapan, Real Madrid asuhan Vicente del Bosque hanya meraup 13 poin di peringkat ke-6.


Ronaldo (atas) memeluk Zinedine Zidane setelah mencetak gol untuk Real Madrid dalam laga Liga Champions di Santiago Bernabeu, Madrid, 18 Februari 2003.(JAVIER SORIANO / AFP)

Mereka terpaut minus 7 angka dari pemimpin klasemen ketika itu, Real Sociedad.

Seturut berjalan waktu, grafik Zinedine Zidane cs terus menanjak, sedangkan Sociedad konsisten ditekan.

Los Blancos tak pernah terlempar lagi dari tiga besar sejak pekan ke-13.

Menuju etape pamungkas, Real Madrid menyalip Sociedad di dua pekan terakhir kompetisi dan mampu finis sebagai juara.

Berdasar pengalaman, akankah kans tipis 3 persen itu mampu kembali dimaksimalkan Zidane yang kini bertugas sebagai pelatih?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : fussballdaten.de, elpais.com, twitter.com/2010misterchip
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136