Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kepolisian Catalonia Hilang Arah, Haruskah Laga Girona Vs Real Madrid Dibatalkan?

By Anju Christian Silaban - Minggu, 29 Oktober 2017 | 12:42 WIB
Para pemain Real Madrid merayakan gol yang dicetak oleh Marco Asensio (keempat dari kanan) dalam laga Liga Spanyol kontra Eibar di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 22 Oktober 2017.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Para pemain Real Madrid merayakan gol yang dicetak oleh Marco Asensio (keempat dari kanan) dalam laga Liga Spanyol kontra Eibar di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 22 Oktober 2017.

Penyelenggaraan laga Girona vs Real Madrid, Minggu (29/10/2017) malam, mengundang tanda tanya besar.

Maklum, pertandingan lanjutan Liga Spanyol itu digelar di markas Girona, Stadion Montilivi.

Padahal, Girona berdomisili di Catalonia, daerah yang tengah bergejolak di Spanyol.

Beberapa hari sebelum laga atau tepatnya Jumat (27/10/2017), parlemen di sana menyatakan kemerdekaan dari Spanyol.

Merespons gerakan separatis tersebut, Raja Spanyol, Mariano Rajoy, mengambil langkah keras, termasuk mengambil alih kekuasaan kepolisian Catalonia, Mossos d'Esquadra, yang beranggotakan 16.000 personel.

(Baca Juga: Selamat Datang di Catalonia yang Sudah Merdeka, Real Madrid!)

Kini, para personel Mossos d'Esquadra pun mengalami dilema, antara mematuhi Raja Mariano Rajoy atau setia kepada Carles Puigdemont, pemimpin pemerintah regional yang digulingkan Madrid.

"Pasukan sangat terbelah," tambah Manel, seorang anggota Mossos yang telah lebih dari satu dekade bertugas sebagai polisi di Catalonia, seperti dilansir BolaSport.com dari AFP.

Kepolisian yang hilang arah, tentu diragukan untuk menggaransi keamanan laga Girona vs Real Madrid.


Bendera Estelada yang merupakan simbol perlawanan rakyat Catalonia. (Dok. Telegraph)


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : marca.com, AFP.com
REKOMENDASI HARI INI

Pernikahan Ketiga Claudio Ranieri dan AS Roma, Misi Mustahil yang Terakhir untuk Selamatkan Serigala

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X