Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkat Zinedine Zidane, Real Madrid Tak Pernah Merugi di Bursa Transfer

By Kautsar Restu Yuda - Jumat, 1 Juni 2018 | 20:43 WIB
 Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, tersenyum setelah timnya berhasil menjuarai Piala Super Eropa 2017 dengan mengalahkan Manchester United di Stadion Nacionalna Arena Filip II, Rabu (9/8/2017) dini hari WIB.
DIMITAR DILKOFF / AFP
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, tersenyum setelah timnya berhasil menjuarai Piala Super Eropa 2017 dengan mengalahkan Manchester United di Stadion Nacionalna Arena Filip II, Rabu (9/8/2017) dini hari WIB.

Adapun dari penjualan pemain Madrid memperoleh 126 juta euro (Rp 1,99 triliun).

Rinciannya adalah Alvaro Morata (Chelsea) 62 juta euro, Danilo (Manchester City) 30 juta euro, Diego Llorente (Real Sociedad) 10 juta euro, Mariano Diaz (Olympique Lyon) 8 juta euro, dan James Rodriguez (Bayern Muenchen) 13 juta euro.

(Baca Juga: Kepergian Zidane Bikin Masa Depan Ronaldo Kian Abu-abu)

Artinya, tim beralias Los Blancos mendapatkan keuntungan 79,5 juta euro (Rp 1,26 triliun).

Semusim sebelumnya, Real Madrid meraih keuntungan 7,5 juta euro (119 miliar rupiah).

Hal ini menjadi anomali bagi Real Madrid,  terlebih pada era Florentino Perez, yang di musim-musim sebelumnya selalu mengalami kerugian, kecuali pada musim 2012-2013 di mana pengeluaran dan pemasukan mereka seimbang.

Misalnya, tim era kepelatihan Rafael Benitez menghabiskan 85,5 juta euro (Rp 1,35 triliun) dan cuma meraup 15,65 juta euro (Rp 247 miliar) pada musim panas 2015.

Setelah kepergian Zidane, akankah Real Madrid bisa mempertahankan kebiasaan positif di bursa transfer tersebut? Patut ditunggu.

(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup D, Lionel Messi Langsung Bertemu Tim Debutan)

Berikut ini adalah selisih pembelian dan penjualan Real Madrid dalam bursa transfer sepuluh tahun terakhir:

  • 2017-2018: + 79,5 juta euro (1,26 triliun rupiah)
  • 2016-2017: + 7,5 juta euro (119 miliar rupiah)
  • 2015-2016: - 69,85 juta euro (1,11 triliun rupiah)
  • 2014-2015: - 18,3 juta euro (290 miliar rupiah)
  • 2013-2014: - 62 juta euro (981 miliar rupiah)
  • 2012-2013: 0 juta euro
  • 2011-2012: - 47 juta euro (744 miliar rupiah)
  • 2010-2011: - €82,5 juta euro (1,31 triliun rupiah)
  • 2009-2010: - €169,9 juta euro (2,69 triliun rupiah)
  • 2008-2009: - €12,9 juta euro (204 miliar rupiah)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : transfermarkt.com, marca.com, BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Persib yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk ASEAN Cup 2024 Sumringah Kalahkan Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X