Real Madrid justru mengalami peningkatan pengeluaran pada sisi gaji pemain, meski sudah mengerem pembelian pemain bintang.
Barcelona-AS Roma Rebutan Eks Striker Juventus, Malcom Jilid II? https://t.co/oWMoxfl1im
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 8 September 2018
Pengeluaran upah Real Madrid telah naik 135 juta euro dalam lima tahun terakhir, menurut laporan dari AS.
Lima musim yang lalu mereka merogoh kocek 145 juta semusim untuk gaji pemain.
(Baca Juga: 4 Pemain Terbaik Liga Inggris hingga Pekan Ke-4 Premier League)
Sedangkan saat ini Perez menggelontorkan 280 juta euro hanya untuk gaji.
Angka beban gaji Real Madrid terus meningkat meski mereka sudah melepas Cristiano Ronaldo yang memiliki gaji 50 juta euro per musim.
#POPULER Media Italia Beritakan Keterlibatan Presiden Inter Milan dalam Pilpres Indonesia 2019 https://t.co/lYvcML8Dur
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 9 September 2018
Editor | : | Kautsar Restu Yuda |
Sumber | : | transfermarkt.com, marca.com, as.com |
Komentar