"Ini adalah proposal yang menantang, tetapi bisa menyelamatkan faktor hiburan dalam sepak bola," ujar Xavi menambahkan.
Baca Juga:
- Cristiano Ronaldo dan 4 Rekor yang Dipecahkan Sepanjang Tahun 2018
- Real Madrid Incar Wonderkid Manchester City pada Bursa Transfer Musim Depan
Xavi mengatakan tentang bagaimana dirinya ingin menjadi pelatih.
Eks gelandang Barcelona itu juga berpendapat setiap pelatih memiliki filosofi masing-masing.
Seperti Diego Simeone yang menyebut tanpa penguasaan bola, ia bisa mendominasi permainan.
"Simeone percaya, tanpa menguasai bola bisa mendominasi pertandingan," ujar Xavi.
"Dengan segala hormat, saya adalah antitesisnya, saya lebih memilih tim saya menguasai bola, itu membuat saya lebih tenang," ujar Xavi menambahkan.
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | marca.com |
Komentar