Namun di tengah kedalaman skuat yang dimiliki oleh Manchester United, Martial belum mendapat jaminan sebagai pemain starter reguler.
3. Raheem Sterling (2014)
Setahun sebelum Martial meraih gelar Golden Boy, winger Manchester City Raheem Sterling telah mendapatkannya terlebih dahulu.
Kemunculan pemain berusia 22 tahun itu bersama Liverpool mengejutkan banyak pihak.
Sterling mencetak 9 gol dan 5 assist dalam 33 pertandingan bersama Liverpool di kompetisi Liga Inggris.
Sterling pun hengkang ke Manchester City pada musim 2015-2016.
Meski menemui masa-masa suram di awal kedatangannya ke Etihad Stadium, namun Sterling menemukan kembali penampilan terbaiknya di bawah asuhan Pep.
Pemain kelahiran Jamaika itu mencetak 8 gol dan dua assist dalam 10 pertandingan Manchester City di semua kompetisi.
4. Paul Pogba (2013)
Paul Pogba mendapat gelar Golden Boy pada 2013 ketika dirinya bermain untuk Juventus.
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | Squawka.com, whoscored.com |
Komentar