Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Begini Curhat Buffon dan Iniesta, Soal Rencana Pensiun hingga Masa Depan Anak-anak Mereka

By Aditya Fahmi Nurwahid - Senin, 20 November 2017 | 22:57 WIB
Gianluigi Buffon (hijau) merayakan kemenangan Juventus atas Barcelona pada partai pertama perempat final Liga Champions di Turin, Selasa (11/4/2017).
(MIGUEL MEDINA/AFP)
Gianluigi Buffon (hijau) merayakan kemenangan Juventus atas Barcelona pada partai pertama perempat final Liga Champions di Turin, Selasa (11/4/2017).

Misalnya, ketika di tanya mengenai rencana pensiun mereka, jawaban keduanya cukup menarik.

"Saya akan pensiun ketika tubuh saya sudah tak bisa bermain lagi," ujar Iniesta.

"Saya mungkin pensiun pada tahun ini, saya menikmatinya lebih dari keyakinan saya (untuk pensiun)," ujar Buffon di lain pihak.

(Baca Juga: Ratusan Suporter Lyon Lakukan Dukungan Luar Biasa Bagi Nabil Fekir, Bikin Merinding!)

Iniesta pun mengaku bahwa akan tiba saatnya ia pensiun dari sepak bola yang membesarkan namanya.

"Tidak, saya tidak cemas untuk pensiun. Ketika waktu itu datang, itu akan terjadi," ujar Iniesta.

Sedangkan Buffon melihat bahwa waktu pensiunnya merupakan kesempatannya untuk menikmati hidup.

"Saya beruntung karena saya sangat ingin tahu bagaimana hidup seperti orang awam," ujar kiper yang akrab disapa Gigi ini.

"Keingintahuan saya itu menunjukkan saya tidak takut sama sekali."

(Baca Juga: Kalahkan Juventus, Sampdoria Sejajar dengan Dua Klub Besar Ini)

Kedua pemain ini juga sangat mendukung anak-anak mereka jika ingin menjadi seorang pesepak bola seperti ayahnya.

"Saya akan senang pada mereka jika menjadi pesepak bola, jika memang mereka menginginkannya," ujar Iniesta.

"Saya sangat senang hati jika itu terjadi. Karena anda akan belajar banyak hal soal kehidupan di sunia olahraga," kata Buffon menimpali.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : twitter.com/juventusfcen
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136