Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dalam 4 Musim Terakhir, Hanya Tim Ini yang Mampu Kalahkan Real Madrid di Babak Gugur Liga Champions

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 17 Maret 2018 | 10:26 WIB
 Cristiano Ronaldo bersama Sergio Ramos merayakan gol Real Madrid ke gawang Eibar pada pertandingan La Liga Spanyol di Stadion Ipurua, Sabtu (10/3/2018).
AFP/ANDER GILLENEA
Cristiano Ronaldo bersama Sergio Ramos merayakan gol Real Madrid ke gawang Eibar pada pertandingan La Liga Spanyol di Stadion Ipurua, Sabtu (10/3/2018).

(Baca Juga: Rencana Besar Manchester United, Jual 7 Pemain dan Datangkan 4 Pemain!)

Kala itu, Si Nyonya Tua berhadapan dengan Real Madrid pada babak semifinal Liga Champions 2014-2015.

Menang 2-1 pada leg pertama, Juventus sukses menahan imbang Real Madrid 1-1 di leg kedua. Bianconeri pun berhak lolos dengan agregat 3-2.

Kemenangan atas Real Madrid itu membuat Juventus berhak berlaga di partai final menghadapi Barcelona.

Namun, tim raksasa Italia itu pada akhirnya harus tumbang dari Blaugrana dengan skor 1-3 pada partai puncak Liga Champions 2014-2015.

Catatan Juventus yang mampu mengandaskan Real Madrid terbilang luar biasa.

Sebabnya, dalam empat tahun terakhir Real Madrid selalu lolos ke semifinal, tiga di antaranya bahkan sampai ke final (2013-2014, 2015-2016, dan 2016-2017).

(Baca Juga: Sambut Hari Raya Nyepi, Pemain Bali United Lakukan Hal Ini)

Banyak tim besar yang telah dikalahkan Madrid di babak gugur Liga Champions empat tahun terakhir, seperti Borussia Dortmund, Bayern Muenchen, Atletico Madrid, Manchester City, dan Paris Saint-Germain (PSG).

Namun mereka tak kuasa melanjutkan keperkasaan ketika bersua dengan Juventus pada semifinal Liga Champions 2014-2015.

Akankah kesuksesan Juventus menggulingkan juara bertahan Liga Champions itu bisa terulang?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Ketua Umum PSSI Erick Thohir Pastikan Mees Hilgers Tak Bisa Main Lawan Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X