Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Vs PSG - Ajang Reuni 5 Pasang Teman Lama

By Taufan Bara Mukti - Selasa, 18 September 2018 | 12:02 WIB
Angel Di Maria (kiri) diselamati rekan setimnya setelah mencetak gol Paris Saint-Germain ke gawang Nimes dalam lanjutan Liga Prancis di Costieres Stadium, Nimes, 1 September 2018.
PASCAL GUYOT / AFP
Angel Di Maria (kiri) diselamati rekan setimnya setelah mencetak gol Paris Saint-Germain ke gawang Nimes dalam lanjutan Liga Prancis di Costieres Stadium, Nimes, 1 September 2018.

Selain itu, ada Fabinho yang akrab dengan beberapa pemain PSG karena pernah bermain di Liga Prancis.


Bek AS Monaco, Fabinho (kiri) saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol penalti ke gawang Caen dalam pertandingan Ligue 1 di Michel d'Ornano Stadium, 19 Maret 2017. ( CHARLY TRIBALLEAU/AFP PHOTO )

Fabinho pernah bermain satu tim dengan Angel Di Maria saat keduanya membela Real Madrid pada 2012-2013.

Pemain asal Brasil itu juga pernah bermain satu tim dengan Layvin Kurzawa dan Mbappe di AS Monaco pada 2013-2015 dan 2015-2017.

(Baca Juga: Jelang Matchday I Liga Champions, Wonderkid PSV Kirim Kode Gabung Barcelona)

Ada juga pemain baru Liverpool, Xherdan Shaqiri, yang pernah bermain satu tim dengan rekrutan anyar PSG Eric Maxim Choupo-Moting.

Shaqiri dan Choupo-Moting musim lalu memperkuat Stoke City hingga akhirnya keduanya hengkang setelah The Potters terdegradasi.

Berikut pemain-pemain Liverpool dan PSG yang pernah bermain dalam satu tim:

  • Joel Matip & Thilo Kehrer (Schalke 04, 2015-2016)
  • Fabinho & Angel Di Maria (Real Madrid, 2012-2013)
  • Fabinho & Layvin Kurzawa (AS Monaco, 2013–2015)
  • Fabinho & Kylian Mbappe (AS Monaco, 2015–2017)
  • Xherdan Shaqiri & Eric Maxim Choupo-Moting (Stoke City, 2017-2018)
 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Gareth Bale menyebut Real Madrid lebih menyatu semenjak ditinggal Cristiano Ronaldo. . Komentarnya BolaSporter? . #realmadrid #garethbale #cristianoronaldo

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Uefa.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X