Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lorenzo Insigne: Napoli Seharusnya Bisa Menang!

By Eko Isdiyanto - Rabu, 19 September 2018 | 14:13 WIB
Pelatih Napoli, Carlo Ancelotti, tampak menginstruksikan pemainnya dari pinggir lapangan saat bertanding melawan tuan rumah Crvena Zvezda dalam ajang Liga Champions 2018-2019 di Stadion Rajko Mitic, Belgrade, pada 18 September 2018.
ANDREJ ISAKOVIC / AFP
Pelatih Napoli, Carlo Ancelotti, tampak menginstruksikan pemainnya dari pinggir lapangan saat bertanding melawan tuan rumah Crvena Zvezda dalam ajang Liga Champions 2018-2019 di Stadion Rajko Mitic, Belgrade, pada 18 September 2018.


Penyerang Napoli, Lorenzo Insigne, merayakan gol yang dicetak ke gawang Fiorentina dalam laga Liga Italia di Stadion San Paolo, Naples, Italia pada 15 September 2018.(CARLO HERMANN/AFP)

(Baca juga: Inilah Rencana Tur Trofi Piala AFF dan Daftar Hadiah Uang Pemenang Turnamen Edisi 2018)

"Kami bermain dengan baik," ucap Lorenzo Insigne.

"Sayang sekali, seharusnya kami berpeluang memenangi pertandingan di sini, tetapi kami tidak berusaha lebih untuk dapat meraih kemenangan tersebut."

(Baca juga: Jelang Piala Dunia 2018 Gagal Lawan Israel, Argentina Lawan Irak Bulan Depan)

Menurut pemain berusia 27 tahun itu, pertandingan melawan salah satu wakil Serbia tidak mudah.

Insigne menyebut lawan Napoli bermain sangat agresif dan mendapat banyak dukungan penonton.

(Baca juga: Mohamed Salah: Liverpool Bisa Menangi Liga Champions dan Liga Inggris!)

Lebih lanjut, Insigne meminta rekan setimnya untuk dapat mengambil pelajaran berharga dari pertandingan itu.

"Itu bukan pertandingan yang mudah, mereka sangat agresif dan mendapat dukungan besar dari para penggemar mereka di stadion," kata Insigne.

"Saya harap kami dapat mengambil pelajaran dari pertandingan ini, sehingga pada laga selanjutnya kami dapat menghasilkan poin maksimal,"ucapnya.

(Baca juga: Memori Manis Les Parisiens di Stadion Anfield 21 Tahun Lalu)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas U-20 Indonesia Tiba di Jepang, Siap Jalani 5 Laga Uji Coba Jelang Piala Asia U-20 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X