Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Tak Kunjung Bisa ke Kualifikasi Piala Dunia, Bandingkan dengan Timnas Suriah yang Negaranya Sedang Konflik

By Sri Mulyati - Sabtu, 7 Oktober 2017 | 13:08 WIB
Pemain timnas Suriah merayakan hasil imbang 2-2 yang diraih atas Iran pada Selasa (5/9/2017).
ATTA KENARE/AFP
Pemain timnas Suriah merayakan hasil imbang 2-2 yang diraih atas Iran pada Selasa (5/9/2017).

Hal tersebut tentu bisa dijadikan pelajaran oleh timnas Indonesia yang kerap mendapat kritik karena penurunan performa kala pertandingan mendekati menit akhir.

Tentunya, kiprah Suriah menjadi tamparan keras bagi Indonesia untuk tak lagi mencari alibi akan kegagalan mereka mencapai babak Kualifikasi Piala Dunia.

(Baca Juga: Formasi 11 Pemain yang Terancam Gagal ke Piala Dunia 2018, Bertabur Bintang Besar!)

Selama ini, Indonesia selalu gagal dan hanya terhenti pada pra Kualifikasi Piala Dunia saja.

Kurangnya fasilitas latihan yang memadai selalu menjadi alasan utama mengapa timnas selalu gagal.

Padahal, kondisi timnas Suriah saat ini lebih parah dari situasi di Indonesia.

Salah satu negara di kawasan Timur Tengah tersebut tengah dilanda perang.

Mereka bahkan tak memiliki kandang karena kondisi negara yang saat ini tak aman.

(Baca Juga: Kualifikasi Piala Dunia 2018 - Bocah Ajaib Borussia Dortmund Jadi Inspirasi Amerika Serikat)

Setiap laga kandang selalu mereka mainkan di salah satu stadion di Malaysia yang menjadi rumah sementara untuk pasukan Suriah.

Tentunya, Indonesia wajib berkaca bahwa hasrat untuk memenangkan pertandingan bisa menutupi semua kekurangan yang akhirnya berakhir dengan kesuksesan. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Husen Sanusi
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
25
60
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
24
45
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Mallorca
24
34
8
Real Betis
24
32
9
Osasuna
24
32
10
Girona
24
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
25
54
3
Atalanta
25
51
4
Juventus
25
46
5
Lazio
25
46
6
Fiorentina
25
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
25
37
10
Udinese
25
33
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X