Panama berhak melaju ke putaran final Piala Dunia untuk pertama kalinya sepanjang sejarah.
2. Gylfi Sigurdsson - Islandia
Gol dari Gylfi Sigurdsson pada menit 40 dan Berg Gudmundson pada menit 68 membawa Islandia menang 2-0 atas Kosovo di laga terakhir grup I.
Dua gol memastikan kemenangan Islandia dan mereka berhak atas satu tiket langsung ke Rusia tahun depan.
(Baca Juga: VIDEO - Gemuruh Selebrasi Thunderclap Islandia, Negara Kecil yang Baru Saja Lolos ke Piala Dunia 2018)
Ini merupakan debut Islandia di putaran final Piala Dunia sepanjang sejarah.
1. Lionel Messi - Argentina
Argentina menang meyakinkan atas Ekuador dengan skor 3-1 pada Rabu (11/10/2017).
Lionel Messi menjadi pahlawan timnas Argentina lewat torehan hat-trick sang pemain.
(Baca Juga: VIDEO - Lionel Messi Terpeleset dan Masih Bisa Cetak Gol, Benar-Benar Alien!)
Tambahan tiga poin membuat Argentina menduduki peringkat ketiga klasemen akhir Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Amerika Selatan dan berhak lolos secara otomatis
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar