Dari semua gol Jepang itu, dua tercipta melalui bunuh diri pemain Mongolia; kiper Tsendjav Dagvasuren (37’) dan bek Unur-Erdene Erdenechimeg (51’).
Sedangkan lima gol Jepang lainnya dicetak oleh striker Taichi Hara (13’), Yuta Goke (41’), Mizuki Ando (46’), Hiroto Taniguchi (67’), serta Tanaka Riku (86’).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | THE-AFC.COM, futbol24.com |