Sweden knocks off Italy to advance to World Cup! #ItalySweden #ITAvSWE pic.twitter.com/qqVpkJNbnt
— dave (@Destaquito2) November 13, 2017
Begitu peluit panjang tanda berakhir pertandingan, Lustig langsung berlari sepanjang lapangan.
Ia memimpin rekan-rekannya berselebrasi bersama .
3. Selebrasi ala Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi
Bravo Sweden on reaching your first @FIFAWorldCup finals since 2006! pic.twitter.com/dw65HdjxaC
— European Qualifiers (@EuroQualifiers) November 13, 2017
Mikael Lustig juga berselebrasi dengan mengangkat jerseynya.
Selebrasi yang mengingatkan kita kepada Lionel Messi atau Cristiano Ronaldo.
Membuat Italia gagal mencetak gol mmembuat kerja kerasnya menjaga pertahanan patut dirayakan dnegan cara tersendiri.
4. Tarian acak di depan kamera
The Sweden side crash Eurosport's pitch-side studio as they celebrate going to the World Cup! pic.twitter.com/x0BMN38fYK
— Eurosport UK (@Eurosport_UK) November 13, 2017
Selebrasi pemain-pemain Swedia berlanjut ke sebuah mini studio stasiun televisi Euro Sport yang berada di tepi lapangan.
Para pemain Swedia langsung 'menyerbu' pembawa acara dan komentator EuroSport hingga membuat mini studio tersebut hancur.
Lustig tampak bergoyang paling depan dengan gerakan acak.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar