Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kaleidoskop 2017 - 7 Transfer Pemain Terburuk Tahun Ini

By Firzie A. Idris - Selasa, 26 Desember 2017 | 17:39 WIB
Kapten AC Milan, Leonardo Bonucci saat membela timnya  di laga melawan Inter Milan pada 15 Oktober 2017.
MARCO BERTORELLO/AFP
Kapten AC Milan, Leonardo Bonucci saat membela timnya di laga melawan Inter Milan pada 15 Oktober 2017.

Salah satu faktor yang menjadi katalis pemecatannya adalah keputusan mendatangkan Gylfi Sigurdsson dari Swansea dengan banderol 45 juta pounds.

Tanpa resell value di usianya yang 28 tahun, Sigurdsson sampai kini masih belum menyatu baik dengan skema permainan Everton.

Ia gagal mengulang kepahlawanannya bersama Swansea musim lalu.

7. Hakan Calhanoglu (25 juta euro, Leverkusen ke AC Milan)


Gelandang Juventus, Miralem Pjanic, berusaha mempertahankan bola dari pemain AC Milan Hakan Calhanoglu pada laga yang berlangsung Sabtu (28/10/2017) di Stadion San Siro.(MARCO BERTORELLO / AFP)

Sungguh suatu kegagalan transfer apabila AC Milan sudah dirumorkan akan melepas pemain yang digadang-gadang sebagai playmaker andalan mereka pada bursa transfer musim panas.

Calhanoglu datang ke Milan di tengah ombak optimisme tinggi setelah mencetak 17 gol dalam 79 penampilan selama 3 musim memperkuat Leverkusen.

Reputasinya sebagai pengambil tendangan bebas ganas juga membuat para fans Milan tak sabar menantikan aksinya.

Namun, Calhanoglu jauh dari mengulang aksi-aksi terbaiknya itu di San Siro.

Walau masih menyumbang 6 assist dan 2 gol dari 19 laga di semua kompetisi musim ini, ia jauh dari memuaskan.

Fisiknya yang rentan terhadap cedera menjadi salah satu sorotan kubu Milan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Persaingan Makin Ketat, IOAC 2024 Edisi Keenam Jadi Ajang Seleksi SEA Age Group Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X