Ronaldinho lalu berpindah Liga Brasil bersama Flamengo. Di klub ini, Ronaldinho kenakan nomor 10 kembali.
Tahun 2011, Ronaldinho berpindah ke Atletico Mineiro dan kenakan dua nomor punggung, 49 di musim perdana dan 10 di dua musim berikutnya.
Sang bintang lalu hijrah ke Meksiko bersama klub Queretaro FC, dan kembali gunakan nomor 49 sebagai simbol menghormati tahun lahir ibunya.
Pada klub profesional terakhir yang ia bela, Fluminense, Ronaldinho mengenakan nomor punggung 10.
En toda la historia Ronaldinho Gaucho utilizó diferentes # en su espalda.
Selección de Brasil: 11 y 10
Clubes: 10- 21-80-49. pic.twitter.com/yYKDx3FTA6— Juan Pablo Rúa Jiménez (@JuanPabloRuaJim) January 17, 2018
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | transfermarkt.co.uk |
Komentar