Dengan lapisan platinum, trofi untuk pemenang penghargaan "The Best" didesain oleh orang Kroasia, Ana Barbic Katitic.
Desain trofi ini adalah penghormatan terhadap trofi Piala Dunia dan dibuat oleh perusahaan Adon Production AG, perusahaan asal Swiss.
- berat 6,4 kg
- tinggi 310 mm
- terdiri dari lima bagian: the bottom, the base, carbon piece di atas the base, the body and the ball
Pemain yang masuk dalam FIFA/FIFPro world11 akan menerima miniatur dari trofi ini.
Penyerang Real Madrid dan tim nasional Portugal, Cristiano Ronaldo, mencium gelar Pemain Terbaik FIFA 2017 dalam acara The Best FIFA Football Awards ceremony, di The London Palladium, London, Inggris, pada Senin (23/10/2017). ( BEN STANSALL / AFP )
(Baca juga: Jepang dan Kisah Sedih Iniesta serta Torres di Hari Minggu)
5. Tempat Pelaksanaan
Tahun lalu Kota London, Inggris, menjadi tuan rumah penghargaan ini.
Tahun ini London kembali akan menggelar penghargaan ini pada 24 September 2018 mendatang.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Jalu Wisnu Wirajati |
Sumber | : | Fifa.com |
Komentar