Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kalah dari Timnas U-16 Indonesia, Begini Reaksi Pelatih Malaysia

By Suci Rahayu - Jumat, 10 Agustus 2018 | 11:17 WIB
Pelatih timnas U-16 Malaysia, Raja Azlan Shah Raja Soib memberi instruksi kepada pemainnya dari pinggir lapangan saat melawan Indonesia pada laga semifinal Piala AFF U-16 2018 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Kamis (09/08/2018) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-16 Malaysia, Raja Azlan Shah Raja Soib memberi instruksi kepada pemainnya dari pinggir lapangan saat melawan Indonesia pada laga semifinal Piala AFF U-16 2018 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Kamis (09/08/2018) malam.

Raja Azlan juga menilai pertandingan berjalan dengan baik, khususnya sambutan dari suporter Indonesia. Ia tidak melihat ada teror-teror berlebihan yang bisa membahayakan pemainnya.

"Ada tekanan dari suporter itu biasa. Namun, saya tidak melihat ada gangguan yang berlebihan. Mungkin hanya di awal-awal ada suara kurang enak," katanya.

"Tetapis selanjutnya mereka memberikan dukungan dan suport dengan baik kepada tim Indonesia, serta memperlakukan kami juga sesuai dengan porsinya. Sama sekali tidak ada masalah, semua berjalan baik,” kata Raja Azlan.

(Baca Juga: Malaysia Miliki Target yang Sama Dengan Indonesia di Asian Games 2018)

Langkah Malaysia tidak otomatis terhenti akibat kekalahan dari skuat Garuda Asia. 

Muhammad Asman Asrul Sukarnain dan kawan-kawan akan memperebutkan peringkat ketiga kontra Myanmar, yang kalah di semifinal dari Thailand, di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, pada Sabtu (11/8/2018).

Adapun laga puncak antara Timnas U-16 Indonesia kontra Thailand berlangsung di tempat yang sama setelahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

David da Silva Kembali, Siap Bantu Persib Kalahkan Lion City Sailors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X