Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harry Kane Sebut Wasit Ini Jadi Biang Kerok Kekalahan Timnas Inggris dari Spanyol

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Minggu, 9 September 2018 | 12:27 WIB
Striker timnas Inggris, Harry Kane, menerima trofi Sepatu Emas sebagai pencetak gol terbanyak Piala Dunia 2018 sebelum laga UEFA Nations League melawan Spanyol, 8 September 2018 di Stadion Wembley, London.
GLYN KIRK/AFP
Striker timnas Inggris, Harry Kane, menerima trofi Sepatu Emas sebagai pencetak gol terbanyak Piala Dunia 2018 sebelum laga UEFA Nations League melawan Spanyol, 8 September 2018 di Stadion Wembley, London.

"Danny Welbeck berdiri di sana, De Gea melompat dan menangkap bola. Lalu De Gea jatuh tepat di atas Welbeck, tak ada pelanggaran apa pun dan bola terjatuh," ucap striker berpostur 1,88 meter ini.

"Wasit itu menghilangkan gol yang kami inginkan pada saat-saat terakhir," bebernya.

Pada akhirnya, Tim Tiga Singa kalah lantaran tak mampu menambah gol hingga pertandingan berakhir.

(Baca Juga: Debut Manis di Spanyol, Luis Enrique Sebut David de Gea Kiper Nomor Satu Dunia)

Senada dengan Kane, pelatih Gareth Southgate juga menyatakan bahwa Welbeck ada posisi yang seharusnya tidak membuatnya dianggap melanggar sang kiper Manchester United.

"Dua bek Spanyol secara bersama-sama memblok Welbeck. Jelas ia berdiri di sana dan De Gea datang dari atas lantas menjatuhkan bola," ucap Southgate.

"Semua orang dapat melihat seharusnya itu gol," katanya menegaskan.

Sementara itu, timnas Inggris akan menghadapi Swiss dalam laga persahabatan pada Selasa 11 September 2018 di King Power Stadium.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Tak banyak pemain yang bisa mengatakan "TIDAK" kepada Barcelona. Apakah ini keputusan yang tepat bagi Griezmann? #barcelona #antoinegriezmann

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Arctic Open 2024 - Akhirnya Gregoria BIsa Kalahkan Tunggal Putri No 1 Denmark dengan Cepat di Eropa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X