Sampai duel Manchester United kontra Newcastle United pekan lalu (6/10/2018), Lukaku belum memutus krisis gol dalam enam partai terbaru Setan Merah.
Ekspresi striker Manchester United, Romelu Lukaku, seusai gagal membobol gawang Valencia dalam laga lanjutan Grup H Liga Champions 2018-2019 di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 22 Oktober 2018.(LINDSEY PARNABY/AFP)
Meski begitu, secara keseluruhan rapornya masih dalam batas wajar.
Dalam 8 penampilan di Liga Inggris musim ini, Romelu Lukaku mencetak 4 gol buat Manchester United.
Artinya, dia rata-rata mampu menjebol gawang sekali tiap dua pertandingan.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Uefa.com, soccerway.com |
Komentar