Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Indonesia Vs Kamboja - Mantan Kapten Tim Garuda Minta Pemain Jangan Fokus Kejar 3 Gol

By Rabu, 23 Agustus 2017 | 19:46 WIB
Para pemain timnas U-22 Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan menjelang laga SEA Games 2017 kontra Filipina di Stadion Shah Alam, Selangor, Kamis (17/8/2017).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT
Para pemain timnas U-22 Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan menjelang laga SEA Games 2017 kontra Filipina di Stadion Shah Alam, Selangor, Kamis (17/8/2017).

Firman Utina percaya duet pelatih Luis Milla dan Bima Sakti sudah memiliki strategi bertanding dan membaca permainan lawan.

"Akan tetapi, semua taktik itu bisa tidak berjalan di lapangan bila para pemain terpancing emosinya. Berbagai gangguan yang sekarang mereka rasakan sudah terjadi sejak dulu," ucap Firman Utina.

Ia menceritakan berbagai kejadian setiap pergelaran SEA Games atau ajang lain yang diikuti timnas sepak bola.

"Karena itu, para pemain harus fokus pada diri sendiri, fokus pada target cabang sendiri. Berikan yang terbaik sesuai kemampuan untuk tim" tutur eks gelandang yang dibesarkan Persma Manado itu.

Pemain Terbaik di Piala AFF 2010 itu berharap para pemain Indonesia tidak menganggap enteng Kamboja walau lawan selalu menelan kekalahan dalam 4 laga Grup B.

"Kamboja tidak seburuk yang diperkirakan. Karena itu, pemain fokus saja dulu memburu satu gol, jangan sejak awal mengisi kepala dengan keharusan mencetak 3 gol, nanti malah kacau semuanya," kata Firman.

Firman yakin, dengan komposisi terbaik yang dimiliki Luis Milla serta para pemain tampil sesuai sistem permainan yang diracik, timnas Indonesia bisa mengalahkan Kamboja.

Berapa prediksi skor akhir? "Karena keharusan mendapatkan kemenangan dengan selisih 3 bola, saya pilih 3-0 untuk Indonesia," ujar Firman Utina.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Bertindak Kasar, Kiper Liga 2 yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024 Dihukum Larangan Bermain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136