Pasalnya, pemain asal Medan itu masih berada di Polandia bersama timnya, Lechia Gdansk.
Namun, Indra Sjafri sudah menanggulangi absennya Egy di laga pembuka nanti.
(Baca Juga: Ini Alasan PSM Tak Merasa Diuntungkan dengan Jadwal Padat Persija)
Sementara itu, dari kubu lawan mengaku akan menerapkan strategi counter attack.
"Indonesia bermain dengan bola panjang, mereka menciptakan ruang, dan bermain cepat dalam menyerang," ucap pelatih Laos, Chusack Sriphum.
"Tentu agar kami bisa melakukan counter attack, kami mencoba untuk mempersempit ruang gerak pemain mereka," ujarnya menutup pembicaraan.
(Baca Juga: Egy Maulana Jalani Debut, Ini Pesan Khusus Untuk Lechia Gdansk)
Berikut prediksi susunan pemain kedua tim:
Timnas U-19 Indonesia (4-3-3): M. Riyandi; Firza Andika, Nurhidayat Haji Haris, M. Firly, Samuel Simanjuntak; Lutfi Kamal, Syahrian Abimanyu, Witan Sulaiman; Feby Eka Putra, M. Rafli Mursalim, Saddil Ramdani
Pelatih: Indra Sjafri
Timnas U-19 Laos (3-5-2): Kitom Venvongsot; Kittisak Phomvongsa, Chitpasong Latthachack, Mek Insoumang; Boualapha Chalernsouk, Chanthachone Thinolath, Kiengthavesak Xayxanapanya, Onkeo khamsouliy, Phasao Sinonalath; Phoutthasone Vongkosin, Thatsaphone Saysouk
Pelatih: Chusack Sriphum
Editor | : | Andrew Sihombing |
Sumber | : | jatim.tribunnews.com |
Komentar