Kedua tim tersebut tercatat sama-sama punya torehan tiga poin berkat satu kemenangan yang diraihnya.
Sedangkan Myanmar U-19 yang kemarin tidak mendapat jatah bermain, masih harus bersabar di posisi keempat berkat koleksi satu poinnya.
Sang juru kunci, Brunei Darussalam, hingga dua laga yang dilakoninya belum punya satu pun poin.
(Baca juga: Ini Alasan Sikap Kritis Mario Gomez Soal Sepak Bola Indonesia)
Klasemen sementara Grup B Piala AFF U-19 per Kamis (5/7/2018). Kamboja digeser Timor Timur dari puncak klasemen, Malaysia dan Myanmar mengintai lawan dan siap merangkak naik, sementara Brunei harus tertahan di dasr klasemen.
sumber: https://t.co/W71IEvcPqD pic.twitter.com/K7tVcObTdo
— BolaKerja (@bola_kerja) July 5, 2018
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar