Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hanya 2 Tim Ini yang Belum Kebobolan di Piala AFF U-19, Salah Satunya Calon Lawan Indonesia di Final

By Adif Setiyoko - Minggu, 8 Juli 2018 | 17:58 WIB
       Pemain timnas U-19 Indonesia melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang timnas U-19 Singapura di Gelora Delta, Sidoarjo, Selasa (3/7/2018).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain timnas U-19 Indonesia melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang timnas U-19 Singapura di Gelora Delta, Sidoarjo, Selasa (3/7/2018).

Mereka mengoleksi enam poin hasil dari dua kemenangan dalam dua pertandingan yang dijalani.

(Baca Juga: Karena Hal Ini, Pelatih Timnas U-19 Malaysia Tak Pedulikan Peluang Lolos ke Semifinal)

Catatan positif lain yang berhasil mereka raih di babak penyisihan Grup B yakni belum pernah kebobolan sama sekali.

Dari dua laga yang dijalani, tim besutan Bojan Hodak sukses meraih dua clean-sheet, yakni saat menjungkalkan Brunei (2-0) dan menumbangkan Kamboja dengan skor yang identik (2-0).

Bercokol di puncak, kini Malaysia berpeluang untuk melaju ke fase gugur.

Namun demikian, mereka masih menyisakan dua pertandingan, yakni melawan Timor Leste dan Myanmar.

Dua tim tersebut adalah pesaing terberat skuat Harimau Malaya Muda di Grup F. Kedua tim itu sama-sama meraih empat poin dari dua pertandingan yang dijalani.

(Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Disebut sebagai Tim Terkuat di Piala AFF U-19 2018)

Skuat Garuda Nusantara berpeluang untuk berhadapan dengan Malaysia di partai final Piala AFF U-19 2018.

Hal ini akan terjadi apabila Indonesia lolos ke fase gugur berstatus sebagai juara grup A. Sedangkan Malaysia lolos ke fase gugur juga dengan status yang sama.

Dengan demikian, keduanya bisa bertemu di partai puncak apabila berhasil meraih kemenangan di fase semifinal.

Hal ini senada dengan keinginan pelatih skuat Garuda Nusantara, Indra Sjafri. Ia berharap bertemu seteru lama itu di partai puncak.

(Baca Juga: Kabar Gembira Datang dari Kapten Timnas U-19 di Tengah Berlangsungnya Piala AFF U-19

Juru racik berusia 55 tahun menyebut Malaysia yang sementara ini memuncakki klasemen Grup B dan berpeluang lolos ke semifinal sebagai juara grup.

"Yang pasti ya Malaysia (juara Grup B), mereka juara grup," ujar Indra Sjafri saat konferensi pers seusai laga melawan Vietnam.

"Lebih enak apabila kami bertemu timnas U-19 Malaysia di partai final," ujar Indra Sjafri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Eliano Reijnders Bangga Bela Timnas Indonesia, Nasihat Tijjani Sang Kakak Jadi Pendorong Semangat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X