Sementara Malaysia terpaksa harus merebut poin sempurna demi bisa melanjutkan misi ke babak empat besar.
Sementara di lain sisi, timnas U-16 Indonesia yang telah mengantongi satu tiket sudah menanti keduanya.
(Baca Juga: Piala AFF U-16 2018 - Keputusan Kontroversial Wasit untuk Indonesia pada Tiga Laga)
Anak asuhan Fakhri Husaini lebih dulu lolos ke babak semifinal sebagai juara Grup A.
Padahal timnas U-16 Indonesia masih menyisakan satu laga melawan Kamboja, Senin (6/8/2018) malam ini WIB.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar