Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kemenangan Timnas U-23 Malaysia Atas Korea Selatan Memiliki 5 Dampak Besar Bagi Sepak Bola Negeri Jiran

By Adif Setiyoko - Sabtu, 18 Agustus 2018 | 16:13 WIB
Gelandang timnas U-23 Korea Selatan, Seung-Gyu Han, saat berebut bola dengan bek timnas U-23 Malaysia, Dominic Tan, di perempat final Piala Asia U-23 2018 di Stadion Khunsan, China, Sabtu (20/1/2018).
DOK. AFC
Gelandang timnas U-23 Korea Selatan, Seung-Gyu Han, saat berebut bola dengan bek timnas U-23 Malaysia, Dominic Tan, di perempat final Piala Asia U-23 2018 di Stadion Khunsan, China, Sabtu (20/1/2018).

Sebelumnya, Ong Kim Swee memang pernah mengatakan bahwa target utamanya adalah membawa timnas U-23 Malaysia untuk lolos ke Olimpiade Tokyo 2020.

Memang perjalanan mereka masih jauh, namun seteah berhasil menumbangkan Korea Selatan, Arab Saudi dan Uni Emirat Arab, tentu akan menambah kepercayaan diri para pemain.

Namun, Ong Kim Swee harus tetap fokus pada program persiapan untuk tampil di ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 pada tahun depan.

(Baca Juga: Evan Dimas, Gemilang Menjawab Tantangan Milla)

Pasalnya, ajang ini juga digunakan sebagai kualifikasi untuk tampil di Olimpiade Tokyo.

Impian mereka untuk tampil di Olimipade bukan menjadi hal yang mustahil apabila mereka terus melakukan kerja keras mereka selama ini.

5. Bukti bahwa Ong Kim Swee adalah pelatih lokal berkualitas

Ong Kim Swee mendapat tugas untuk kembali mengasuh timnas U-23 Malaysia setelah prestasi tim ini tak konsisten saat berada di bawah besutan pelatih asal Jerman, Frank Bernhardt.

Dengan formasi andalan 3-4-3, Kim Swee berhasil membawa timnas U-23 Malaysia melaju ke fase gugur Piala Asia U-23 di China pada awal tahun 2018. Selain itu, pelatih berusia 47 tahun ini juga mempersembahkan medali perak SEA Games 2017.

Kini, ia juga telah menghantarkan Safawi Rasid dkk untuk memastikan diri tampil di babak 16 besar Asian Games 2018.

Tentu, publik Negeri Jiran harus berterima kasih kepada mantan presiden FAM,Tunku Ismail Sultan Ibrahim, yang memberikan tugas kepada Ong Kim Swee untuk membesut timnas U-23 Malaysia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : foxsportsasia.com
REKOMENDASI HARI INI

Armando Oropa Dipanggil Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024, Pelatih PSBS: Harganya Pasti Naik Itu!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X