Hansamu Yama Cs masih bisa lolos ke babak 16 besar asalkan masuk dalam empat peringkat ketiga terbaik.
Saat ini timnas U-23 Indonesia masih memimpin puncak klasemen sementara peringkat ketiga terbaik.
Jika lolos sebagai peringkat ketiga terbaik, maka timnas U-23 Indonesia akan melawan juara Grup C atau Uzebekistan yang telah memastikan diri menjadi juara Grup B.
Grup C sendiri, tim yang paling berpotensi menjadi juara grup ialah China yang telah mengemas 6 poin.
Di laga terakhir China akan melawan Uni Emirat Arab pada Minggu (19/8/2018) pukul 19.00 WIB.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar