Pada pertandingan terakhir grup, Evan Dimas bermain full time melawan Hong Kong.
Indonesia sempat tertinggal 0-1 di babak I sebelum akhirnya menang 3-1 atas Hong Kong.
(Baca Juga: Benarkah Tim Asia Tenggara Setara dengan Tim Timur Tengah?)
Bagaimana persentase akurasi operan Evan Dimas? Ia melepaskan 62 operan dengan 54 yang mencapai target alias 87 persen.
Akankah akurasi dan kecepatan operan Evan Dimas memanfaatkan kekuatan sayap-sayap Indonesia menjadi kunci melawan Uni Emirat Arab?
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Weshley Hutagalung |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar