"Kontrak Miguel dan Edu tidak besar dan dibayar terpisah," kata Hanif.
(Baca Juga: Fakta-fakta Jelang Laga Panas Persib Vs Arema - Kontroversi Jadwal Sampai Ancaman Mantan)
"Kalau Miguel itu selevel manajer TV. Jauh banget dengan Luis Milla," ucap Hanif menambahkan.
PSSI sebelumnya sudah memutuskan untuk memperpanjang kontrak Luis Milla hingga satu tahun ke depan.
Namun, sampai saat ini Luis Milla belum memberikan jawaban kepada PSSI.
PSSI memang kesulitan untuk membayar gaji Luis Milla yang kabarnya mencapai Rp 2 miliar perbulan.
Bahkan, PSSI juga menunggak gaji Luis Milla hingga tiga bulan terakhir dan membuat pelatih berusia 52 tahun itu membayar sewa rumahnya di Bali.
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar