"Sebagai pelatih, saya pasti bangga karena pemain dari kami mendapatkan kepercayaan untuk membela negara. Ini juga merupakan kebanggaan untuk Persib," katanya.
Selain itu, uji coba ini juga merupakan bagian dari persiapan skuat Merah Putih ke Piala AFF 2018 yang akan bergulir November mendatang.
(Baca Juga: 3 Pemain Timnas U-16 Australia yang Wajib Diwaspadai Indonesia, Salah Satunya Pernah Hadapi Hulk)
Mayoritas dari nama-nama pemain yang dipanggil juga sebagian besar tercantum pada skuat Garuda pada uji coba sebelumnya melawan Mauritius.
Sementara itu, timnas Indonesia masih akan dibesut oleh Bima Sakti dan dengan supervisi oleh Danurwindo.
Dari nama-nama yang dipanggil, didominasi oleh pemain senior, walau tetap para pemain jebolan timnas U-23 Indonesia yang tampil pada Asian Games 2018.
(Baca Juga: Edy Rahmayadi Tak Keberatan jika Aktivitas Sepak Bola Indonesia Dibubarkan, tetapi Ada Syaratnya)
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | persib.co.id |
Komentar