Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2018: 6 Gol Adisak Kraisorn Dekati 3 Rekor Eks Striker Arema

By Kautsar Restu Yuda - Sabtu, 10 November 2018 | 18:17 WIB
Penyerang Thailand, Adisak Kraisorn, salah satu kekuatan penting pasukan Kiatisuk Senamuang pada kualifikasi Piala Dunia 2018 untuk Zona Asia.
THEPHUKETNEWS.COM
Penyerang Thailand, Adisak Kraisorn, salah satu kekuatan penting pasukan Kiatisuk Senamuang pada kualifikasi Piala Dunia 2018 untuk Zona Asia.

Kala itu, timnas Singapura menang 11-0 atas Laos.

Jumlah gol Noh tersebut membuatnya menjadi pemain yang mencetak gol terbanyak dalam satu laga sepanjang sejarah Piala AFF atau Piala Tiger.

Selain itu, Adisak berpotensi menjadi Top Scorer Piala AFF 2018.

Modal enam gol di laga pertama, membuat pemain 27 tahun itu menjadi kandidat terkuat meraih predikat pemain tertajam.

Dalam satu laga saja, Adisak sudah melampaui dan menyamai catatan Top Scorer Piala AFF tujuh edisi:

  • Piala Tiger 1998: Myo Hlaing Win (Myanmar) - 4 Gol
  • Piala Tiger 2000: Gendut Doni Christiawan (Indonesia), Worrawoot Srimaka (Thailand)- 5 Gol
  • Piala AFF 2008: Budi Sudarsono (Indonesia), Agus Casmir (Singapura), Teerasil Dangda (Thailand) - 4 Gol
  • Piala AFF 2010: Safee Sali (Malaysia) - 5 Gol
  • Piala AFF 2012: Teerasil Dangda (Thailand) - 5 Gol
  • Piala AFF 2014: Safiq Rahim (Malaysia) - 6 Gol
  • Piala AFF 2016: Teerasil Dangda (Thailand) - 6 Gol

Tak sekedar berpeluang menjadi Top Scorer, Adisak berpotensi memecahkan rekor 10 gol Noh pada Piala Tiger 2007.

Eks striker Arema tersebut mencetak gol terbanyak di antara semua Top Scorer Piala AFF sejak edisi pertama tahun 1996.

Jika mampu mempertahankan ketajamannya, tidak sulit bagi Adisak untuk mencetak empat gol tambahan, setidaknya di tiga laga sisa fase grup Piala AFF 2018.

Satu lagi rekor Noh Alam Shah yang mungkin bisa dikejar Adisak.

Jika bisa kembali berlaga di Piala AFF edisi selanjutnya, eks striker BEC Tero Sasana itu berpotensi mengejar koleksi 17 gol Noh.

Capaian tersebut membuat pria yang kini menjabat sebagai asisten pelatih timnas Singapura itu menjadi Top Scorer sepanjang masa Piala AFF.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Ini hasil dan jadwal tersisa dari grup B Piala AFF 2018. Ayo Garuda! #timnasindonesia #pialaaff #pialaaff2018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man United Dapat Gol Giveaway, Jagoan London Tak Ada yang Menang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Real Betis
13
20
7
Athletic Club
13
19
8
Mallorca
13
18
9
Girona
13
18
10
Celta Vigo
13
17
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X