Sayang tendangan Lilipaly masih bisa diselamatkan Sivaruck Tedsungnoen pada menit ke-27.
25' WHAT A SAVE!
Stefano Lilipaly goes through on goal but the goalkeeper makes a stunning save! The midfielder should be doing so much better there. How crucial will that prove to be? #THAvIDN #AFFSuzukiCup18 #WearYourPride pic.twitter.com/rTBymyRMiB
— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) 17 November 2018
Serangan bertubi-tubi akhirnya membuahkan hasil dengan keberhasilan Zulfiandi membobol gawang Thailand.
Melalui skema sepakan pojok, Evan Dimas mengirim operan ke Zulfiandi yang kemudian melepaskan tendangan keras dari luar kotak dan merobek gawang Thailand pada menit ke-29. 1-0 timnas Indonesia memimpin.
29' GOALLLLL! INDONESIA SCORE! 1-0!
WHAT A STUNNING STRIKE! Zufiyandi nets an absolute gem of a goal from distance. A well-deserved lead for Indonesia!
Goal of the tournament so far? #THAvIDN #AFFSuzukiCup18 #WearYourPride pic.twitter.com/BT0fXnkANH
— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) 17 November 2018
Tak mau tertinggal di kandang sendiri, Thailand mencoba mengejar ketertinggalan. Tanaboon Kesarat melepaskan tendangan jarak jauh keras yang bisa ditepis Awan Setho.
Tepisan itu membuat Thailand mendapat sepak pojok, Korakod Wiriyaudomsiri melepaskan tendangan langsung mengarah ke gawang sekaligus menyeimbangkan kedudukan menjadi 1-1 pada menit ke-38.
38' GOALLLLL! THAILAND ARE LEVEL! 1-1!
WHAT. HAS. HAPPENED?! Korrakot scores directly from a corner after the Indonesian goalkeeper stepped off his line!
Two stunners in one game! #THAvIDN #AFFSuzukiCup18 #WearYourPride pic.twitter.com/8sU7c05Yql
— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) 17 November 2018
Timnas Indonesia melakukan pergantian pemain dengan memainkan Febri Hariyadi untuk menggantikan Andik Vermansah pada menit ke-42.
Sebelumnya, pemain yang dilepas Kedah FA itu nampak mengerang kesakitan pada menit ke-31.
Kapten Thailand, Chalermpong Kerdkaew membalikan keadaan dengan mencetak gol kedua timnya dan membuat skor berubah menjadi 2-1 pada menit ke-45+2.
45+2' GOALLLL! THAILAND TAKE THE LEAD! 2-1!
What a scrappy, scrappy goal as Pansa Hemviboon taps in from close range after the ball is deflected into his path. Thailand take the lead right on halftime!#THAvIDN #AFFSuzukiCup18 #WearYourPride pic.twitter.com/P8czggt1zu
— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) 17 November 2018
Thailand mencetak gol ketiganya melalui penyerangnya Adisak Kraisorn pada menit ke-65. 3-1 Thailand memimpin.
Gol itu berawal dari kesalahan Awan Setho yang gagal membuang bola dengan baik sehingga berhasil dikuasai pemain Thailand.
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar