“Kami masih buta kekuatan lawan. Tapi mereka adalah juara di regional.
"Ini berarti mereka yang tampil di putaran nasional memang tim bagus,” kata Lafran.
“Target kami adalah juara. Tapi saya ingin tim melewati setiap babak lebih dulu. Terpenting kami lolos penyisihan grup dulu,” ucapnya.
Pembagian Grup
Grup A: PS Bintan, OKU Timur, Persisum Sumbawa, Patriot Chandrabhaga
Grup B: PS Tanggamus, Persid Jember, Persiwa Waingapu, Penajam Utama
Grup C: PSS Sleman, Perseban Banjarmasin, Persebun Pangkalan Bun,Tulehu Putra
Grup D: Persiku Kudus, Siginjei Sakti FC, Persigowa, Gabsis Sambas
Grup E: Kuala Nangroe FC, PSMS Medan, PS Sandeq Polmas, Malinau
Grup F: Semen Padang, Indonesia Muda, Persiter Ternate, PS Badung
Grup G: Persita Tangerang, Belitung Timur, Bintang Muda Matali, Persidafon Dafonsoro
Grup H: Boliyo Huto, Tiga Naga, Trisakti FC, Celebest
Editor | : | Aidina Fitra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar