Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sepak Bola Putri Indonesia Keren pada Era 1970-an, tetapi kini Meredup dengan Alasan Ini

By Noverta Salyadi - Selasa, 5 Desember 2017 | 15:21 WIB
Tim Sepak bola wanita Sumsel berlatih di Stadion Bumi Sriwijaya Palembang. Sumsel untuk pertama kalinya mengikuti kompetisi sepak bola wanita Piala Pertiwi 2017.
NOVERTA SALYADI/BOLASPORT.COM
Tim Sepak bola wanita Sumsel berlatih di Stadion Bumi Sriwijaya Palembang. Sumsel untuk pertama kalinya mengikuti kompetisi sepak bola wanita Piala Pertiwi 2017.

Di Papua, ajang sepak bola putri hampir sama perkembangannya dengan sepak bola putra. Tidak heran, kekuatan timnas putri Indonesia banyak bertumpu pemain asal pulau paling timur Indonesia itu.

“Papua cukup besar menyumbang untuk timnas. Ada sekitar 80 persen pemain timnas berasal dari Papua. Sayang, perhatian PSSI sangat kecil sekali untuk sepak bola putri."

"Untuk kompetisi, saya pakai lapangan atletik,. Padahal, kami seharusnya bisa bermain di lapangan yang benar-benar standar sepak bola,” ujar Samuel Weya.

Menurut Samuel, jika sepak bola putri punya kompetisi yang resmi seperti sepak bola putra, dia yakin banyak bibit-bibit bagus berasal dari daerah lain muncul, salah satunya asal Sumatera.

Untuk kompetisi U-15 saja, Bangka Belitung sudah menunjukkan prestasi bagus pada level nasional.

"Tidak ada salahnya kalau PSSI untuk lebih peduli perkembangan sepak bola putri. Ini bisa menutupi prestasi sepak bola putra yang timbul tenggelam,” tutur Samuel.

Pada Piala Pertiwi 2017, Papua menjadi unggulan, tetapi bukan berarti bakal mudah menjadi juara.

"Kami waspadai Bangka Belitung karena mereka juara U-15. Lalu daerah lain juga tetap kami waspadai apalagi yang dari Jawa dan Kalimantan,” ucapnya.

(Baca juga: Sedih, Klub Liga Jepang yang Pernah Dibela Irfan Bachdim Degradasi)

Harapan sama juga disampaikan oleh pesepak bola putri asal Jawa Barat, Danielle Daphe. 


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kalau Motornya Laku Lagi di Pasaran, Suzuki Isyaratkan Mau Kembali ke MotoGP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136