Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemilik Klub Thailand Punya Misi Khusus Jelang Lawan Persija

By Septian Tambunan - Selasa, 9 Januari 2018 | 06:13 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra, memimpin sesi latihan timnya di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Minggu (7/1/2018) sore WIB.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra, memimpin sesi latihan timnya di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Minggu (7/1/2018) sore WIB.

Mereka rata-rata berusia 25 hingga 26 tahun dan diharapkan dapat menunjukkan penampilan yang kompetitif ketika menentang wakil tuan rumah, Kelantan, dan Persija Jakarta dari Indonesia.

Thanawach menilai Kelantan dan Persija mempunyai rekor bagus di Asia Tenggara sehingga dia berharap timnya mendapat pengalaman yang dicari.

(Baca Juga: Lionel Messi Paling Sering Dilanggar dalam Sebuah Laga Liga Spanyol)

“Saat ini, kami sedang memberikan tes kepada beberapa pemain dari luar negeri, khususnya Korea Selatan. Jadi, kami akan melihat bagaimana perkembangannya di Kuala Lumpur,” kata Thanawach.

“Boost Sportsfix Super Cup merupakan ujian penting. Kami telah memberitahu kepada seluruh pemain yang dipilih beraksi untuk menunjukkan kualitasnya dan memberikan yang terbaik untuk Ratchaburi," ucap Thanawach.

Di sisi lain, Thanawach mengakui kemampuan peracik strategi Persija, Stefano Cugurra, dan eks striker Ratchaburi, Bruno Lopes.

“Kami mengenal pelatih Persija dengan cukup baik karena dia pernah menangani sejumlah klub di Thailand. Kami juga mengenal Bruno Lopes, yang pernah membela Ratchaburi pada 2015," ujar Thanawach.


Suasana latihan Persija di Lapangan Sutasoma Halim, Jumat (5/1/2018)(MOCHAMAD HARY/BOLASPORT.COM)

"Jadi, turnamen ini akan berjalan menarik untuk kami,” tutur Thanawach lagi.

Teco, sapaan akrab Stefano Cugurra, pernah menukangi sejumlah klub Thailand, seperti Chiangrai United, Phuket, Osotspa Samut Prakan, dan Royal Thai Navy.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : sportsfixcup.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X