"Respek kepada Persebaya Surabaya. Mereka sudah sangat layak main di Liga 1. Cara main mereka dengan begitu solid, kompak, dan punya penguasaan bola bagus," tutur Djanur, panggilan akrab Djadjang.
"Mereka todak kalah dengan tim-tim yang sudah mapan di Liga 1," ucapnya.
(Baca Juga: Via Vallen Tetap Cinta Manchester United, Apa Pun yang Terjadi)
Dengan mengalahkan Persebaya Surabaya, Djadjang pun percaya diri bahwa timnya tak bisa dipandang sebelah mata.
"Mungkin kami akan diperhitungkan karenan mengalahkan Persebaya Surabaya yang begitu kuat," ujar Djanur.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Jalu Wisnu Wirajati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar