Sementara Persebaya sukses dikandaskan langkahnya oleh anak didikan Djanur di babak 8 besar.
(Baca Juga: Duo Pahlawan Kejayaan PSMS Medan Sukses Merebut Hati Luis Milla)
Tak hanya itu, Djanur juga sukses mengungguli dua pelatih diatas dalam hal mendatangkan pemain asing.
Diketahui, saat ini tiga pemain asing PSMS semuanya bergabung dengan tim tanpa melalui tahap seleksi.
Layaknya berburu kucing dalam karung, Djanur dengan yakin mendatangkan nama-nama tersebut tanpa dilihat kualitasnya.
Sementara PSIS, tim asal Kota Semarang tersebut sejauh ini masih sibuk menyeleksi pemain asing untuk musim 2018.
Dan Persebaya, tim berjuluk Bajul Ijo baru mendaratkan dua nama asing, yang masih belum menemukan performa terbaik.
Editor | : | Stefanus Aranditio |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar